Notion kembali membuka program dukungan untuk bisnis dan startup. Melalui program ini, perusahaan bisa mendapatkan akses gratis Notion Business Plan selama 6 bulan penuh.
Cara Mendapatkan:
- Daftar menggunakan email perusahaan, bukan email pribadi
- Setelah verifikasi, akun otomatis mendapatkan akses Business Plan selama setengah tahun
Apa kelebihan Business Plan?
- Kolaborasi tim tanpa batas
- Manajemen proyek lengkap dan terstruktur
- Database dan dokumentasi fleksibel
- Kontrol keamanan tingkat enterprise
- Role & permission lebih detail
- Integrasi workflow skala besar
Program ini sangat cocok untuk:
- Startup tahap awal
- Tim kreatif
- Agency & UMKM
- Tim internal perusahaan
- Organisasi pendidikan
Ini kesempatan bagus untuk meningkatkan produktivitas tanpa biaya tambahan.
Langsung saja ini link daftarnya : https://www.notion.so/startups-application-form?partner=cfd701a458c5&partnerKey=cfd701a458c5
Sumber : sebagaiberikut.com
Saluran : https://dub.sh/saluran
Threads : https://www.threads.com/@mustajibth
